Setelah kemarin kita sudah belajar pengertian definisi analisis sistem, pada postingan kali ini kita akan belajar alat bantu analisis sistem. Salah satu alat bantu sistem yang sering dipakai adalah (Flow Of Document) atau bagan alir dokumen atau bagan alir formulir yang merupakan bagan alir yang menunjukan arus dari laporan dan formulir termasuk tembusan � tembusannya. Bagan alir dokument ini menggunakan simbol � simbol yang sama dengan bagan alir sistem.
Berikut simbol simbol yang digunakan :
Nama Simbol | Simbol |
DOKUMEN Menunjukkan input dan output baik untuk proses manual, mekanik / komputer. | |
KEGIATAN MANUAL Sistem yang menunjukkan proses yang dilakukan secara manual. | |
PENGHUBUNG Digunakan untuk menunjukkan sambungan dari bagian alir yang terputus dari halaman yang masih sama | |
PERHUBUNGAN Digunakan untuk menunjukkan sambungan | |
GARIS ALIR Simbol garis alih (flow line simbol) menunjukkan arus dari proses | |
SIMBOL SIMPANAN OFLINE File non komputer yang diarsip urut angka (Numerical) File non komputer yang diarsip urut abjad (Alphabetical) File non komputer yang diarsip urut tanggal | |
Sumber : Jogiyanto, Analisa dan Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi Offset, 2005.
0 Komentar untuk "Alat Bantu Analisis Sistem "